Ketapang Siap Jadi Sekolah Penggerak

KETAPANG, MENITNEWS.id – Pemerintah Daerah Ketapang mendapat kepercayaan dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan sebagai penerima program sekolah penggerak tahun 2021. Hal ini pun disambut baik oleh Pemerintah Daerah Ketapang. Bupati Ketapang, Martin Rantan, mengatakan Ketapang siap bekerjasama dan bersedia dipilih oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia untuk menjadi percontohan dalam pelaksanaan program sekolah penggerak tahun ajaran 2021-2022. “Program sekolah penggerak ini sejalan dengan visi dan misi Bupati Ketapang yang keempat yaitu, meningkatkan kualitas sumber daya manusia,” kata Martin, belum lama ini. Martin berharap dengan dipilihnya Ketapang sebagai pelaksana program…

Selanjutnya ...

Belajar Tatap Muka Dimulai 4 Januari

KETAPANG, MENITNEWS.id – Proses belajar mengajar secara tatap muka di Ketapang akan dimulai pada 4 Januari 2021 mendatang. Hal ini berdasarkan Surat Edaran Bupati Ketapang tentang Pedoman Penyelenggaraan Pembelajaran Tatap Muka di Satuan Pendidikan PAUD, SD, SMP dan Satuan Pendidikan Kesetaraan Tahun Pelajaran 2020/2021 di Masa Pandemi Covid-19. Surat Edaran Bupati tersebut menindaklanjuti Surat Edaran Gubemur Kalimantan Barat Nomor 421/3466/DIKBUD/2020 tanggal 16 Desember 2020. Kegiatan pembelajaran tatap muka semester genap tahun 2020/2021 untuk jenjang PAUD, SD, SMP Negeri/Swasta, SPNF SKB Negeri Ketapang, serta PKBM Paket A, B, dan C di…

Selanjutnya ...