KETAPANG, MENITNEWS.id – Pemerintah Kabupaten Ketapang menggelar rapat penamaan Rumah Sakit Pratama Type D Sandai dan Puskesmas Tuan Tuan, Kamis (24/3). Rapat dipimpin Staf ahli Bupati Bidang Kemasyarakatan dan Sumber Daya Manusia, Maryadi Asmu’ie, di ruang rapat Kantor Bupati Ketapang. Maryadi mengatakan, RS Type D Sandai diusulkan untuk diberi nama RS Pengeran Ratu Kusuma Anom. Nama tersebut diusulkan oleh Majelis Adat Budaya Melayu Ketapang (MABM). Namun, pengusulan nama tersebut menunggu keputusan Bupati Ketapang untuk menentukannya. “Penamaan RS Pratama Type D Sandai dan Puskesmas Tuan Tuan melahirkan keputusan nama untuk dua…
Selanjutnya ...Kategori: Olah Raga & Kesehatan
Targetkan Ketapang Bebas Stunting
KETAPANG, MENITNEWS.id – Assisten Sekda Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat, Edy Radiansyah, membuka kegiatan rembuk stunting Kabupaten Ketapang, Kamis (24/3) di salah satu hotel di Kota Ketapang. Kegiatan ini bertujuan menghasilkan pemikiran dan rumusan untuk menurunkan angka stunting di Ketapang. Hingga tahun 2021, angka prevalensi stunting di Kabupaten Ketapang sebesar 23,6 persen. Pada kesempatan itu, Edy mengatakan, stunting masih menjadi salah satu masalah kesehatan di Indonesia, khususnya di Kalimantan Barat, termasuk di Kabupaten Ketapang. “Menurut riset hasil kesehatan dasar tahun 2018 persentase atau prevalensi balita yang mengalami stunting di Kalbar…
Selanjutnya ...Mandau Putra U-19 Juara Dispora Cup
KETAPANG, MENITNEWS.id – Berhasil mengandaskan Gama FC di partai final, Mandau Putra FC berhasil menjuarai kejuaraan sepakbola usia 19 tahun (U-19) yang dilaksanakan Dinas Pemuda dan Olahraga Kabupaten Ketapang. Partai final digelar di Stadion Panglima Tentemak Jalan Gatot Subroto, Desa Payak Kumang, Kecamatan Delta Pawan, Kamis (17/3) sore. Di final, Mandau Putra FC berhasil menundukkan Gama FC dengan skor tipis 2-1. Sempat imbang 1-1 di babak pertama, Mandau Putra berhasil menambah satu gol di babak kedua. Hingga peluit panjang ditiup tidak ada tambahan gol lagi. Mandau Putra pun menjadi juara.…
Selanjutnya ...Turnamen Sepakbola U-19 Resmi Bergulir
KETAPANG, MENITNEWS.id – Kejuaraan sepakbola U-19 Kabupaten Ketapang tahun 2022 bergulir. Turnamen yang dipusatkan di Stadion Tentemak itu dibuka secara resmi oleh Wakil Bupati Ketapang, Farhan, Minggu (6/3) sore. Turnamen tersebut diikuti oleh tim-tim dari berbagai kecamatan di Kabupaten Ketapang. Wabup Ketapang, Farhan, menbatakan turnamen sepakbola U-19 ini merupakan salah satu cara mencari dan memunculkan bibit-bibit atlet sepakbola. Dia berharap, dengan adanya kejuaraan sepakbola u-19 di Kabupaten Ketapang tentunya memberikan semangat dan motivasi kepada para atlet pecinta olahraga sepakbola yang ada di Kabupaten Ketapang. Farhan juga berharap, melalui turnamen ini…
Selanjutnya ...Kolaborasi Tangani Stunting
KETAPANG, MENITNEWS.id – Asisten Sekda Bidang Kesra Sekda Kabupaten Ketapang, Heronimus Tanam, melakukan pertemuan dengan Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Perwakilan BKKBN Kalbar, Muslimat, di Kantor Bupati Ketapang, Jumat (25/2). Pertemyan tersebut guna membahas penanganan stunting di Kabupaten Ketapang. Tanam mengatakan, Pemerintah Kabupaten Ketapang menyambut baik dan mengapresiasi pertemuan ini. “Memang pada tahun-tahun yang lalu Kabupaten Ketapang sangat tinggi angka stuntingnya. Namun larena banyak intervensi, baik tingkat pusat, provinsi, dan kabupaten yang sangat intens sampai ke program fisik kita, maka stunting di Kabupaten Ketapang saat ini dapat diturunkan,” katanya. Dia menjelaskan,…
Selanjutnya ...Sekda Ingatkan 5 Tugas Kepala Puskesmas
KETAPANG, MENITNEWS.id – Sejumlah pejabat pengawas kepala puskesmas dan kepala tata usaha puskesmas di lingkungan Pemerintah Kabupaten Ketapang, dilantik. Pelantikan dilaksanakan oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Ketapang, Alexander Wilyo, di Rumah Jabatan Bupati Ketapang, Selasa (22/2). Dalam amanatnya usai melantik, Alex mengatakan, jabatan pengawas adalah jabatan yang memiliki tanggung jawab mengendalikan pelaksanaan kegiatan yang dilakukan oleh pejabat pelaksana (staf). “Sebagai pejabat pengawas bertugas membantu pejabat administrator dalam memimpin pelaksanaan seluruh kegiatan pelayanan publik serta administrasi pemerintahan dan pembangunan,” katanya. Alex perpesan agar pejabat yang dilantik menjalankan tugas sesuai tugas pokok dan…
Selanjutnya ...Benua Kayong Terendah Capain Vaksinasi
KETAPANG, MENITNEWS.id – Untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap peningkatan kasus Covid-19 di Ketapang, Sekretaris Daerah Kabupaten Ketapang, Alexander Wilyo, menggelar rapat koordinasi dengan pihak-pihak terkait. Rapat digelar di Kantor Bupati Ketapang, Senin (14/2). Pada rapat tersebut dibahas terkait perkembangan dan penanganan Covid-19 di Ketapang. Di mana dalam beberapa pekan terakhir kasus terkonfirmasi Covid-19 di Ketapang terjadi peningkatan. “Rapat ini untuk mengantisipasi meningkatnya kasus Covid-19 di Ketapang,” kata Sekda Ketapang, Alexander Wilyo, kemarin (14/2). Dalam rapat tersebut Alex memberikan kesempatan kepada setiap pihak terkait, tokoh agama dan tokoh adat, serta tokoh masyarakat…
Selanjutnya ...Tutup IPSI Cup, Sekda Segera Gelar Sekda Cup
KETAPANG, MENITNEWS.id – Kejuaran Pencak Silat Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) Cup se-Kabupaten Ketapang tahun 2022, berakhir. Turnamen yang diselenggarakan di lapangan Pelti Ketapang ditutup pada Sabtu (12/2) malam. Penutupan dilakukan langsung oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Ketapang, Alexander Wilyo. Alex yang juga menjabat sebagai Ketua Pembina IPSI Ketapang mengatakan, pencak silat merupakan olahraga tradisional asli Indonesia. Oleh karena itu, olahraga ini harus terus didukung dan dilestarikan. “Termasuk kita sebagai generasi penerus harus ikut mendukung dan melestarikannya,” kata Alex saat menutup turnamen itu. Dia berharap, dengan adanya kejuaraan seperti ini merupakan…
Selanjutnya ...Sekda Dukung Pembangunan Padepokan Silat
KETAPANG, MENITNEWS.id – Sekretaris Daerah Kabupaten Ketapang, Alexander Wilyo, membuka Kejuaraan Pencak Silat IPSI Cup Kabupaten Ketapang, Kamis (10/2). Kejuaraan yang bertemakan “Dengan pencak silat kita jalin persatuan dan kesatuan bangsa” tersebut berlangsung di GOR Pelti Ketapang. Dalam kesempatan tersebut, Alex yang juga menjabat Ketua Pembina IPSI Ketapang mendukung pembangunan padepokan pencak silat di Ketapang. “Saya mengajak IPSI bergerak dan berjuang bersama mudah-mudahan kedepan dibangun padepokan silat di Ketapang,” ajaknya. Alex yang mewakili Pemkab Ketapang mengaku senang, karena antusias para peserta yang ikut dalam kejuaraan silat tersebut cukup tinggi. “Saya…
Selanjutnya ...Gelar Pendekar Wira Utama untuk Alex
KETAPANG, MENITNEWS.id – Pengurus Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) Kabupaten Ketapang dilantik, Rabu (22/12). Acara yang digelar di Pendopo Bupati Ketapang itu dirangkai dengan rapat kerja IPSI Kabupaten Ketapang tahun 2021. Kegiatan tersebut dibuka oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Ketapang, Alexander Wilyo. Dalam kesempatan tersebut, Alexander Wilyo dinobatkan sebagai Pendekar Wira Utama oleh IPSI Provinsi Kalimantan Barat. Alex dalam sambutannya berharap agar Dinas Pemuda dan Olahraga Ketapang mengagendakan dan memfasilitasi rapat kerja IPSI Kabupaten Ketapang setiap tahun. “Rapat kerja ini sebagai media konsolidasi organisasi karena IPSI menggalang dan membina seluruh perguruan…
Selanjutnya ...