KETAPANG, MENITNEWS.ID — Kerusakan parah sejumlah ruas jalan provinsi di Kabupaten Ketapang kian memicu kemarahan publik. Hingga kini, kondisi jalan yang hancur lebur dinilai belum mendapat penanganan serius dari Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat (Pemprov Kalbar). Warga pun menagih janji Gubernur, Wakil Gubernur, hingga para anggota DPRD Kalbar daerah pemilihan Ketapang–Kayong yang dianggap lamban, bahkan terkesan tutup mata.Ruas-ruas jalan provinsi yang rusak berat di antaranya Jalan Tumbang Titi–Tanjung, Pesaguan–Kendawangan, Simpang Sei Gantang–Teluk Batu, serta beberapa ruas lainnya. Kondisi ini tidak hanya menghambat mobilitas warga, tetapi juga berdampak langsung pada aktivitas ekonomi,…
Selanjutnya ...